twitter
    Thanks for visiting my blog don forget to follow Me :)

CONTOH CONTOH PELANGGARAN ETIKA TEKNOLOGI INFORMASI

1.situs jasa pembunuh bayaran
Berikut ini merupakan kutipan dari kata kata dalam situs tersebut :


"Metode eksekusi dapat direncanakan bersama atau anda langsung serahkan semuanya pada kami. Harga berbeda-beda tergantung sasaran dan tingkat kesulitan penghapusan jejak. Harga walikota tentu berbeda dengan harga pedagang alat elektronik tionghoa. Pembayaran dilakukan dengan uang tunai. Untuk sementara, kami hanya melayani sasaran di daerah kota Bandung"

situs ini merupakan situs yg sempat jadi kontroversi di pemberitaan media elektronik , dan jadi bahan perbincangan semua kalangan. Marak nya jasa pembunuhan di media elektronik tersebut juga jadi PR untuk pihak kepolisian  dalam menangani pelanggaran” atau hukum hukum di dunia maya atau dalam teknologi sistem informasi.
Ironisnya dari hasil pencarian di google , ada segelintir orang yang berminat pada jasa tersebut dan ada yg pernah memanfaatkan situs jasa tersebut . namun masih belum dapat di klarifikasikan kasusnya.

Dan yg mencengangkan sang pembunuh bayaran ini sempat menceritakan tentang target pertamanya: "Akhirnya saya pun mengadakan pertemuan langsung. Ternyata. dia adalah seorang suami yg di khianati istrinya dan meminta saya mengeliminasi laki2 selingkuhan istrinya. Lengkap dengan foto, alamat, dan uang 5 jt rupiah yg menurut saya waktu itu adalah jumlah yg banyak. Dengan gemetar terlintas dipikiran saya untuk menipu. Uang saya ambil dan saya menghilang selesai kan? tp takdir berkata lain. Saya termasuk orang yg selalu menepati janji dan bapak itu pun menjanjikan sejumlah uang bila saya berhasil melakukan tugas target saya seorang karyawan bank swasta di bandung yg saya selesaikan tgl 23 mei 2009. Itulah target pertama saya,"



          2.kasus pencemaran nama baik


Kasus prita yg juga sempat jadi bahan perbincangan di media juga merupakan salah satu contoh dalam pelanggaran teknologi , yg mana pasalnya si prita ini menuliskan uneg unegnya (keluhan) mengenai buruknya pelayanan di R.S Omni,  melalui surat elektronik  dan mengirimkan ke kerabat nya, akan tetapi ada pihak yg dengan sengaja menyeber luaskan e-mail yg sifatnya pribadi ini ke dunia maya dan malah menjadi kasus penuntutan pencemaran nama baik dari R.S Omni yg menjadi topik perbincangan dari e-mail prita yg menjadi kontroversi ini.
dari kasus ini juga menjadi perhatian dari masyarakat bahkan ada yg menjadi simpatisan untuk prita dan justru ada yg membuat grup facebook pendukung prita,
 


3.Kasus penipuan jual-beli di forum

Ini adalah salah satu contoh dari marak nya penipuan yg terjadi di dunia maya, atau lebih khusus nya dalam usaha jual-beli online . berikut ini contoh perseteruan antara pihak yg membuka usaha penjualan online dari sebuah forum, dengan sala satu pembeli yg merasa telah di tipu. Si pembeli melontarkan kata kata yg kurang baik terhadap pihak penjual karena dia merasa telah ditipu dan dirugikan.
 










4.Twit war ( perang twit antara fans artis )

Perang twit atau pertikaian/ perkelahian kata yg terjadi ini disebabkan adanya saling ejek antar artis shrena dan nikita mirzani, dan dari pertikaian kata dari kedua belah pihak , muncul kata kata yg tidak pantas dalam twitwar tersebut , lalu fan dari masing" artis itu pun takmau kalah adu kata kata kotor untuk saling membela idolanya.


5. Ejekan / sindiran melalui gambar ataupun artikel 

Mungkin wajah ini sudah tak asing lagi di dunia maya dan masyarakat indonesia, karena pasalnya tokoh yang tadi nya hanya berurusan di dunia cyber / pakar dalam bidang telematika ini sekarang sudah menjadi mentri olahraga, sudah banyak sekali beredar ejekan ejekan atau sindiran pedas buat pria yg satu ini, beliau juga banyak diperbincangkan di forum" dan menjadi bahan ejekan dan bahan tertawaan karena banyak nya foto palsu yg bertujuan untuk melecehkan pria ini. bahkan santer terdenger kabar bahwa pria ini namanya sudah diblacklist dari dunia cyber dan menjadi musuh utama dari para blogger. karena banyak kontroversi kontroversi yg terjadi, salah satunya adalah ketika pernyatannya yang yang menuduh bahwa defacing situs-situs pemerintah dilakukan oleh para blogger dan hacker, menunjukkan bahwa ia bahkan tidak mengerti bahwa blogger hanyalah istilah yang dipakai untuk orang-orang yang menulis catatan harian di internet dan sama sekali tidak ada hubungannya dengan defacing atau tindak pembobolan website lain. Perseteruan Roy Suryo dengan para blogger meruncing setelah dia mengatakan bahwa blogger adalah tukang tipu.
dari situ lah banyak komunitas blogger , ataupun komunitas di dunia maya lain yang sering melecehkan ataupun mengejek tokoh yg penuh kontroversi ini

4 comments:

Unknown mengatakan...

please besarin donk teks nya.

Bella Belbandeya mengatakan...

izin pake yaa

Tukang Joki Tugas mengatakan...

saya pakai ya gan,,,

Damar Pramudito Nurjati mengatakan...

Apakah pelanggaran etika termasuk tindak kejahatan? :(

Posting Komentar